Informasi Tentang Surat Keterangan Lulus SMKN 1 Kragilan Tahun Ajaran 2023/2024

  1. Tata cara cek dan download SKL
  2. Pastikan sudah mendapatkan username dan password dari wali kelas untuk login ke sistem SKL.
  3. Masuk ke halaman Login SKL kemudian masukan username dan password.
  4. Lakukan pergantian password jika hawatir akses akan di ambil orang lain.
  5. Download file SKL secara PDF atau di cetak jika diperlukan.
  6. Disarankan untuk mendownload dengan laptop tetapi tetap bisa lakukan dari smartphone.
  7. Dianjurkan melihat tutorial berikut untuk mendownload SKL.
    1. Tutorial Download SKL (Link YouTube)
    2. Tutorial Uji Scan QRCode (Link YouTube)
  8. Jika terjadi tidak bisa login dan salah data(nama, tanggal lahir, tempat lahir dan yg lain) langsung hubungi wali kelas atau operator sistem SKL.
  9. Link akses akan tampil jika sudah waktunya.